Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Rangkuman 3 Mahfudzot (Rafika)

Assalamu'alaikum Wr.Wb Alhamdulillahirobbil 'alamin, wabihinasta'in, wa'ala umuriddunnya waddin, washolatuwassalamu'ala ashrofhil anbiya'il mursalin, wa'ala alihi washohbihi ajma'in, Amma ba'du.  Kali ini saya akan membahas tentang anjuran belajar. 'Kehidupan manusia itu, sungguh hanya dengan ilmu dan ketakwaan. Tanpa keduanya, mungkin ia tidak dapat dianggap apa-apa sama sekali', maksudnya bisa dikatakan seorang itu tidak berguna sama sekali.  حَيَاةُ الْفَتَى وَاللهِ بِالْعِلْمِ وَالتُّقَى #  إِذَا لَمْ يَكُوْنَا لَا اعْتِبَارَ لِذَاتـِهِ (Mahfudzot 'anjuran belajar')  Dan seharusnya seorang itu malu, ka rena malu itu sangatlah penting. 'Apabila engkau tidak malu, maka berbuatlah sesukamu/sekehendakmu (apa yang engkau kehendaki)'.  إِذاَ لمَ ْ تَسْتَحْيِ فَاصْنَعْ مَا شِئْتَ (Mahfudzot 'malu itu penting')  Jika seorang itu tidak malu karena ia tidak berguna sama sekali, bisa dikatakan seorang itu yatim. Y

Merangkum/ kultum 3 mahfudzot Aqidah (syarif)

   Assalamu'alaikum Wr. Wb Alhamdulillahirobbil 'alamin, wabihinasta'in, wa'ala umuriddunnya waddin, washolatuwassalamu'ala ashrofhil anbiya'il mursalin, wa'ala alihi washohbihi ajma'in, Amma ba'du. Puji serta syukur marilah Kita panjatkan kepada nabi besar Muhammad SAW, yang membawa Kita pada zaman kegelapan hingga Zaman terang yang Benerang.     Malu adalah  sifat yang dimiliki setiap manusia,  manusia kadang  malu untuk melakukan sesuatu kebaikan, seperti menolong orang dan Dll. Kita sebagai manusia janganlah malu untuk berbuat kebaikan, asalkan malu berbuat kejahatan.  Agar lebih jelas mari lihat dan baca mahfudzot "Malu Itu penting" berikut : إِذاَ لمَ ْ تَسْتَحْيِ فَاصْنَعْ مَا شِئْتَ "Apabila Kamu Tidak Malu, Maka Berbuatlah Apa Yang Kamu Mau" Jika Kita tidak Malu, jangan segan - segan untuk berbuat yang kita mau.        Kadang,  manusia malu untuk belajar,  manusia itu wajib belajar untuk menambah wawa

Artikel tentang kebersihan(Fatimah,Habibah,sakila,Lika)

                                                                  KEBERSIHAN LINGKUNGAN  Hallo guys!apa kabar?sehat? baik kan..... Kita mau tanya nich! Apakah kalian sudah perduli dengan kebersihan lingkungan? minimal yang ada di sekitar kalian? Jika belum,kalian harus baca nich sebuah artikel tentang kebersihan lingkungan! Tidak usah bertele-tele lagi,mari kita cussss liat sebuah artikel tentang kebersihan lingkungan!jangan cuman di baca aje ye..... Terapkan dalam kehidupan kita!okeh?! Gaskeunlah lah guys!      Kebersihan lingkungan merupakan hal yang tak terpisahkan dari kehidupan manusia dan merupakan unsur yang fundamental dalam ilmu kesehatan dan pencegahan.  Menjaga kebersihan merupakan suatu kewajiban bagi setiap individu, dengan lingkungan yang bersih kegiatan atau aktivitas sehari-hari kita menjadi lebih nyaman. Kebersihan juga bisa mencegah wabah penyakit.      Di Indonesia masalah kebersihan masih belum teratasi,setiap tahunya terus meningkat masalah-masalah tentang

Artikel tentang kesehatan perempuan (Rafika, Anita, Tasya, Zahira)

CARA MENJAGA KESEHATAN PEREMPUAN Berikut ini cara menjaga kesehatan tubuh perempuan yang bisa kamu terapkan. 1. Menerapkan Hidup Sehat Kamu perlu membiasakan hidup sehat mulai saat ini. Menjadi hal wajib, karena dengan menerapkan hidup yang sehat, akan bantu kamu menangkal terjadinya stress. Cara menjaga kesehatan tubuh wanita ini bisa dilakukan dengan menjaga kebersihan lingkungan, menjaga pikiran dari hal-hal negatif, menjaga kebersihan tubuh, dan juga kebersihan pakaian yang dikenakan. 2. Memperhatikan Pola Makan Salah satu cara menerapkan hidup sehat, bisa kamu lakukan dengan pola makan yang seimbang. Ini merupakan kunci dalam menjaga kesehatan tubuh perempuan agar tetap sehat dan bugar. Menghindari konsumsi makanan yang tidak baik bagi tubuh seperti minuman bersoda, makanan cepat saji, gorengan, dan selalu memperhatikan asupan gizi maka kamu akan selalu sehat. 3. Hindari Stres Berlebihan Kesehatan tubuh kamu juga bisa terjadi melalui faktor psikis, loh. Oleh k

ARTIKEL SEKOLAH ASQY (syarif, rizky, azzam, dan hafidz)

       Sekolah Tahfidz ash-shiddiq adalah sekolah berbasis tahfidz dan sains.  Sekolah ini didirikan pada tahun 2001. ketua yayasan sekolah ini bernama H. Subhanallah Spd. Sekolah ini menargetkan para siswa dan siswi nya 1 tahun1 juz. Kegiatan ekstrakurikuler yang beragam maupun yang islami dan daerah.         Lokasi pertama sekolah ini berada di Jl. Suka mulya 1, dan sekarang telah menjadi Jalan tol. Lalu sekolah berpindah ke Perumahan bukit indah. Sekolah tahfidz ash-shiddiq ini ter akreditasi B. Sekolah ini mempunyai 4 lantai, ada 2 aula, 30+ kelas,  1 UKS, 1 ruang Lab sains, 1 Lab komputer, 12 kamar mandi, dan 1 gudang. Siswa nya 600+.           Sekolah ini difasilitasi antar jemput dan kolam renang yang masih masa pembangunan. Sekolah ini ada TK + SD + SMP. Jam masuk sekolah pukul 06.50 sampai 15.10 sholat ashar berjamaah di sekolah. Untuk biaya SPP sangat terjangkau. Guru yang mengajar sangat asik. Pelajaran islami yang ada di sekolah tahfidz ash-shiddiq ada fiqih, b.ara